Tumgik
Text
Manfaat daun binahong sebagai daya tahan tubuh
Satu lagi informasi menarik dan penting terkait manfaat dan khasiat yaitu tentang manfaat daun binahong.  Ternyata tak semua tahu manfaat daun binahong, bahkan pada tanaman binahong pun mereka tidak mengetahuinya. Oleh karna itulah pada artikel ini saya akan jelaskan ssecar terperinci tentang manfaat daun binahong untuk kesehatan. Dengan harapan artikel ini dapat memberikan wawasan terkait manfaat binahong sekaligus sebagai bagian dari refrensi pengobatan alami untuk berbagai penyakit.
Selain manfaat daun binahong daftarresepobat.com juga akan berikan tips dan cara mengolah daun binahong agar manfaat daun binahong benar-benar terasa secara efektif.
Tanaman binahong dengan bernama latin Bassela rubra linn, dalam bahasa Inggris daun binahong disebut Heartleaf maderavine madevine Obat kencing Terasa Panas, sedangkan  dalam bahasa Tionghoa tanaman binahong ini disebut Deng san chi.
Manfaat daun binahong saat ini begitu terkenal sebagai tanaman herbal yang dapat mengatasi berbagai keluhan, dan tidak salah jika daun binahong dinobatkan sebagai tanaman herbal untuk mengobati berbagai penyakit, baik penyakit luar, mapun penyakit dalam, penyakit ringan maupun penyakit berat.
Karena banyaknya manfaat daun binahong, telah banyak obat-obatan dibuat dengan berbahan dasar daun binahong, dan ternyata manfaat dan khasiat daun binahong bukan hanya untuk kesehatan saja akan tetapi juga sangat baik untuk kecantikan.
Binahong adalah tanaman yang berasal dari Korea dan biasa dikomsumsi oleh maysarakat Vietnam pada saat perang dengan Amerika Serikat pada tahun 1950 sampai 1970-an, dan telah dikenal sejak berabad-abad lalu oleh masyarkat Tiongkok, Korea, Taiwan, dan sekitarnya.
Tanaman  binahong ini termasuk tanaman yang tidak terlalu  sulit untuk tumbuh, dan banyak kita jumpai di dataran rendah dan dataran tinggi, namun secara umum banyak kita temukan pada daerah bersuhu dingin.
Pada awal mulanya khasiat dan manfaat daun binahong terkenal untuk menyembuhkan penyakit asam urat, namun seiring waktu dan berdasarkan hasil penelitian, kini daun binahong diketahui memiliki banyak manfaat untuk berbagai keluah penyakit, kesehatan dan kecantikan.
Mengenal tanaman Binahong
Ciri-Ciri Tanaman Binahongzz
Batang
Batang tanaman binahong ini berbentuk silindris, lunak, saling membelit, berwarna merah, dan menjalar sebagaimana tanaman sirih. bagian dalam solid, permukaan halus, kadang membentuk semacam umbi yang melekat di ketiak daun dengan bentuk tak beraturan dan bertekstur kasar.
Daun
Daun tunggal, bertangkai sangat pendek (subsessile), tersusun berseling, berwarna hijau, bentuk jantung (cordata), panjang 5 – 10 cm, lebar 3 – 7 cm, helaian daun tipis lemas, ujung runcing, pangkal berlekuk (emerginatus), tepi rata, permukaan licin, bisa dimakan.
Bunga
Bunga majemuk berbentuk tandan, bertangkai panjang, muncul di ketiak daun, mahkota berwarna krem keputih-putihan berjumlah lima helai tidak berlekatan, panjang helai mahkota 0,5 – 1 cm, berbau harum.
Sebagaimana tanaman herbal lainnya  daun binahong juga memiliki banyak sekali manfaat dan khasiat untuk kesehatan. Meskipun akhir-akhir ini telah banyak obat-obatan yang dibuat dengan bahan dasar daun binahong, untuk mendapatkan manfaat dan khasiat daun binahong, tidak ada salahnya daun binahong anda olah secara alami dan tradisional untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan sebagaimana yang akan saya jelaskan berikut ini. Manfaat daun binahong untuk kesehatan adalah :
1. Manfaat daun binahong untuk mencegah dan menghambat pertumbuhan sel kanker
Untuk mencegah dan menghambat pertumbuhan sel kanker dengan daun binahong cukup dengan mengkonsumsi air rebusan daun binahong yang telah dikeringkan satu hari sekali sebanyak satu gelas,  dan minumlah selama beberapa minggu dan sedikit demi sedikit sel kanker yang menyerang tubuh akan berkurang dan kemudian mati.
2. Manfaat daun binahong sebagai obat sariawan kronis
Sariawan memang bukan obat alami penyakit berbahaya yang akan mengancam keselamatan anda, akan tetapi sariawan cukup membuat kita menderita dan membuat tidak berselera makan dan minum, bahkan malas bicara karena rasa perih dan sakit pada tenggorokan, bibir pecah-pecah dan lidah terluka. Cara pemanfaatan daun binahong untuk mengatasi sariawan ini sangat mudah yaitu dengan cukup dengan mengkonsumsi air rebusan daun binahong. dalam keadaan yang dingin.
3. Khasiat daun binahong untuk Mengobati dan mempercepat proses
penyembuhan pada luka berdarah Caranya yaitu haluskan beberapa lembar daun binahong yang telah dicuci bersih. Lalu oleskan pada bagian tubuh yang bengkak atau luka secara merata. Lakukan secara rutin minimal 3 kali sehari.
4. Manfaat daun binahong untuk melancarkan pencernaan
Daun binahong bermanfaat untuk mengontrol kinerja alat pencernaan agar tetap stabil, dengan begitu tubuh akan terhindar dari penyakit diare maupun sembelit Obat kencing Terasa Panas. Selain itu susah buang air besar akan berdampak kurang baik baik kesehatan pencernaan anda. susah buang air besar akan menyebabkan penumpukan kadar lemak tubuh dan kegemukan.
Selain utnuk melancarkan pencernaan daun binahong dapat anda gunakan untuk diet. Caranya yaitu dengan mengkonsumsi air rebusan daun sirih minimal sekali sehari.
5. Manfaat dan khasiat daun binahong sebagai obat wasir
Khasiat daun binahong mampu membuat otot anus yang bengkak agar lebih tenang, dengan demikian sedikit demi sedikit wasir akan dapat berkurang dan sembuh.
6. Manfaat daun binahong untuk menghentikan pendarahan
Sebagaimana daun sirih, daun binahong juga bermanfaat untuk menghambat dan mengentikan pendarahan kecil seperti mimisan. Caranya yaitu gulung daun binahong dan masukkan pada hidung untuk menyumbat dan mendinginkan suhu panas dalam hidung.
7. Manfaat daun binahong sebagai pemulih dan penambah stamina kaum pria
Stamina loyo adalah kendala yang paling sering dialami oleh kaum pria, Nah untuk memulihkan dan menambah stamina anda bisa memanfaatkan daun binahong sebagai resep herbal untuk mengatasi stamina loyo. Caranya cukup dengan mengkonsumsi air rebusan daun binahong dalam keadaan hangat, maka dapat menambah stamina dengan cara yang alami sehingga aman bagi tubuh.
8. Khasiat daun binahong untuk mengatasi tekanan darah rendah
Daun binahong bermanfaat dalam mengobati darah rendah. Cara membuat obat darah rendah dengan daun binahong adalah merebus 8 lembar daun binahong ke dalam 2 gelas air bersih hingga tersisa 1 gelas. Airnya diminum setiap hari.
9. Manfaat dan khasiat daun binahong sebagai obat luar
Untuk pemakaian luar, batang dan daun binahong ditumbuk halus kemudian dioleskan pada bagian yang sakit. Bahan ini untuk menyembuhkan memar karena terpukul, kena api (panas), rheumatik, pegal linu, nyeri urat, dan menghaluskan kulit.
10. Manfaat dan khasiat daun binahong untuk Mencegah stroke, asam urat, sakit pinggang, luka bekas operasi, maag, typus, dan disentri.
Untuk mengatasi berbagai keluhan tersebut diatas, sebagai alternative obat alami penyakit anda bisa memanfaatkan daun binahong sebagai obat herbal yang diolah secara tradisinal dengan cara Rebus 5 lembar daun Binahong dengan 2 gelas air hingga tersisa setengahnya, tambahkan 1 sendok makan madu, aduk rata, lalu diminum sehari sekali 1 gelas.
Selain dengan daun binahong, anda juga bisa memanfaatkan umbi atau rimpang tanaman binahong caranya yaitu cuci bersih umbi atau rimpang binahong,  lalu rebus hingga matang. Selanjutnya disaring dan  setelah dingin tambahkan 1 sendok teh madu, aduk merata dan diminum 2-3 kali sehari.
11. Manfaat daun binahong untuk mengatasi sesak nafas
Cara mengatasi sesak nafas dengan daun binahong cukup rebus tujuh lembar daun binahong dengan 2 gelas air hingga tersisa 1 gelas, kemudian minum setiap hari sekali
Catatan Penting: Efek Samping/Kontraindikasi Daun Binahong
1. Jangan mengkonsumsi atau menggunakan daun binahong bersamaan dengan stimulan lainnya, misalnya kafein. Hal ini dapat meningkatkan kemungkinan memiliki efek samping, termasuk mengancam jiwa. Sumber kafein termasuk kopi dan teh.
2. Bagi ibu hamil dan menyusi daun binahong tidak aman dan tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi daun binahong.
3. Selain itu, binahong juga menyebabkan nyeri dada (angina) lebih buruk karena merangsang hati. Oleh karena itu, penderita masalah angina sebaiknya tidak mengonsumsinya
0 notes